Pj Gubernur Banten Al Muktabar Hadiri Upacara Taptu Rangkaian HUT Kemerdekaan RI Ke-78
Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengikuti Peringatan Upacara Taptu Kepolisian Daerah Banten di depan Gedung Negara Provinsi Banten Jl. Brigjen KH Syam'un No. 5 Kelurahan Kota Baru, Kota Serang, Rabu malam (16/8/2023). Upacara Taptu merupakan rangkaian Peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaa....